Non Inverting Amplifier
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Rangkaian Simulasi 3. Prinsip Kerja Rangkaian 4. Video Rangkaian 5. Analisa 6. Link Download 1. Jurnal [Kembali] 2. Rangkaian Simulasi [Kembali] 3. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali] Pada dasarnya, Rangkaian Non Inverting Adder adalah rangkaian Non-Inverting yang memiliki tegangan input (Vin) yang lebih dari 1. Rangkaian ini bekerja dengan cara menguatkan nilai tegangan rata-rata masukan pada rangkaian dengan nilai gain (penguat) yang diperoleh dari Rf dan Rin pada rangkaian. Tegangan masukan V1 dan V2 akan mengalir melalui R1 dan R2 menuju kaki non inverting pada op-amp. Selanjutnya, tegangan akan mengalir dari Rf ke Rin yang terletak pada kaki inverting op-amp yang akan dialirkan ke ground. Vout rangkaian Non-Inverting Adder akan memiliki sudut fasa yang sama dengan Vin nya dengan nilai yang dapat dihitung dengan rumus berikut: 4. Video Rangkaian [Kembali] 5. Analisa [Kembali] 1. Analisa prinsip kerj